Babinsa Kuala Kencana Laksanakan Komsos dan Pendampingan Kepada Petani

banner 468x60

TIMIKA, jurnal-ina.com – Babinsa Koramil 03/Kuala Kencana Kodim 1710/Mimika Koptu Alfaris Kumiyu melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan salah satu petani, Bapak Mahmudi di Kampung Iwaka, Distrik Iwaka, Kabupaten Mimika, Selasa (23/4/2024).

Komsos ini dilakukan untuk lebih mendekatkan diri dengan petani yang bertujuan untuk memberikan semangat dan mensupor para petani agar lebih giat lagi meningkatkan hasil dan mutu panen khususnya petani Jagung dan Pepaya.

Read More
banner 300x250

Sebagai Babinsa Koptu Alfaris terus berupa mendorong para petani desa binaannya untuk lebih giat mengelola lahan pertanian.

“Kami harapkan juga, dengan aktif Komsos dengan petani seperti ini dapat memberikan kontribusi khususnya dalam upaya peningkatan sektor pertanian dan kesejahteraan masyarakat binaan,” pungkasnya.

Pen Kodim 1710/Mimika – Mion Efendy

Babinsa Koramil 03/Kuala Kencana Kodim 1710/Mimika Koptu Alfaris Kumiyu melihat tanaman pepaya sembari Komsos dengan Mahmudi di Kampung Iwaka, Distrik Iwaka, Kabupaten Mimika. Foto: Pen Kodim 1710/Mimika.

banner 300x250

Related posts

banner 468x60

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *